Pekan ketiga september 2010 di twitter

Pekan ketiga september 2010 di twitter

Kadang-kadang ada hal yang hanya sempat di-tweet tanpa sempat ditulis di blog. Masalahnya, tweet-tweet lama kerap sulit diakses (tertumpuk oleh tumpukan tweet lain), ruang 140 karakter terkadang kurang dan tidak semua orang mem-follow saya :p Jadi, terinspirasi oleh...
Gaya hidup minimalis

Gaya hidup minimalis

Gaya hidup minimalis, sederhananya adalah meninggalkan semua yang “kurang penting”, meminimalkan “kebutuhan semu”, dan segala hal yang kita anggap perlu padahal sejatinya tidak. Saya tidak tahu apakah ada definisi pasti dari gaya hidup...
Saya ingin dan harus jadi orang kaya

Saya ingin dan harus jadi orang kaya

Sebelum saya melanjutkan tulisan ini, saya ingin mengerucutkan pemahaman dulu: biasanya saat saya bilang “kaya”, yang saya maksudkan biasanya adalah “kaya” secara keseluruhan: kaya waktu, kaya kebaikan, kaya teman, kaya ilmu, kaya harga, dan...
Ngapain jadi mahasiswa kalau begitu?

Ngapain jadi mahasiswa kalau begitu?

Saya suka heran dengan teman-teman mahasiswa yang suka mengeluh “aduuuh, males banget udah masuk kuliah lagi….” terutama di saat pasca liburan seperti ini. Satu dua kali sih tidak masalah, yang namanya manusia pasti ada masa-masa jenuh (Saya juga...
Dream comes true. Damn it’s true

Dream comes true. Damn it’s true

Ketika saya masih SD, saya hobi sekali membaca novel dan manga. Beberapa diantaranya yang sangat menarik minat saya adalah cerita-cerita dengan plot sekolah berasrama seperti Harry Potter, Mallory Towers, Love Hina dan lain-lain. Efek sampingnya, saya jadi punya...